Soal dan Kunci Jawaban US (USBN) SMA Mapel Antropologi K-13 Tahun 2020. Pada kesempatan kali ini Ilmuguru.org ingin memberikan informasi untuk adik-adik semua menegnai soal USBN di tahun ini.
Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) adalah kegiatan pengukuran capaian kompetensi siswa yang dilakukan satuan pendidikan dengan mengacu pada standar kompetensi lulusan untuk memperoleh pengakuan atas prestasi belajar.
Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) sama saja dengan Ujian Sekolah, yang membedakannya Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) berstandar nasional sedangkan Ujian Sekolah berstandar satuan pendidikan (sekolah).
Apa bedanya UN dan USBN. Soal UN dibuat oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) berdasarkan kisi-kisi yang dikeluarkan oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Sedangkan Saoal USBN dibuat oleh guru-guru sekolah. Para guru tersebut tergabung dalam Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) dan juga Kelompok Kerja Guru (KKG). Guru dari sekolah masing-masing tersebut membuat soal dari standar kisi-kisi yang sudah disusun oleh BSNP dan juga Kemendikbud.
Pada artikel kali ini kami bertujuan untuk menjadi sarana belajar bagi para siswa yang duduk di bangku Sekolah Menengah Atas (SMA) yang sebentar lagi akan menghadapi Ujian Sekolah (UAS/USBN).
PERBEDAAN RAS DI DUNIA.
Setelah kita mempelajari antropologi fisik,maka sebagai bagian dari pengkajiannya adalah somatologi yaitu ilmu yang mempelajari RAS yaitu suatu sistem klasifikasi yang di gunakan untuk mengkategorikan manusia dalam populasi atau kelompok besar dan berbeda melalui ciri-ciri fenotipe, asal-usul geografis, fisik dan kesukuan yang terwarisi. Maka dengan demikian dapat di simpulkan manfaat mempelajari antropologi fisik adalah ...
2. Berkaitan dengan terungkapnya penemuan fosil dan artefak manusia purba, maka antropologi adalah kajian tentang manusia dan cara-cara hidup mereka, serta kebudayaan secara menyeluruh. Secara makro antropologi terbagi menjadi dua bagian yakni antropologi fisik dan budaya. Dengan demikian, spesialisasi studi antropologi menjadi banyak, sesuai dengan perkembangan, ahli-ahli antropologi dalam mengarahkan studinya untuk lebih memahami sifat-sifat dan hajat hidup manusia. Setelah mengkaji bacaan diatas, maka dapat disimpulkan bahwa antropologi sebagai suatu ilmu terbagi dalam sub-sub ilmu yang mempelajari tentang ....
3. Tradisi Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Gambar tersebut diatas merupakan salah satu budaya toraja yang unik, di kenal dengan upacara pemakaman yang disebut Rambu Solo yaitu suatu prosesi pemakaman masyarakat Tanah Toraja yang tidak seperti pemakaman pada umumnya. Dari gambar dan pernyataan tersebut diatas dapat dihubungkan dengan peran antropologi dalam kajian pada kehidupan sosial yang berhubungan dengan....
4. Proses sosialisasi yang paling awal diterima anggota masyarakat dilakukan di lingkungan ...
5. Yuda suku jawa, suatu hari di undang oleh temannya Petrus menghadiri acara barongsay dalam rangka tahun baru Cina, deskripsi di atas menunjukkan peran antropologi dalam hal …
6. Umat Islam marah ketika Nabi Muhammad di buat karikatur beberapa tahun silam, Umat Kristiani protes ketika film The Last Temptation diputar, orang Hindu di India akan marah bila orang memperlakukan buruk terhadap Sapi, tindakan yang tidak menyenangkan diatas dapat terjadi pada salah satu unsur keagamaaan, unsur yang dimaksud adalah …
7. Orang Nasrani meyakini kebangkitan Yesus Kristus tiga hari setelah mati tergantung di kayu salib dan di makamkan, begitu pula orang Islam meyakini perjalanan nabi Muhammad dengan Buraq dari masjid haram ke masjid Aqsa dan dilanjutkan ke surga, orang Hindu dengan perang Bharathayuda selama 18 hari, begitu pula dengan agama Budha dengan kisah Reinkarnasi sang Budha, deskripsi di atas menunjukkan salah satu unsur dalam sistem keagamaan, unsur yang di maksud adalah …
8. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Setelah memperhatikan gambar tersebut, maka dapat disimpulkan merupakan hasil budaya derah Sumatera Barat yaitu seni tari yang disebut tari Piring. Dari gambar dan ilustrasi tersebut dinyatakan seni tari tersebut merupakan wujud budaya..
9. Seni merupakan keahlian dan ketrampilan manusia untuk mengekspresikan dan menciptakan hal-hal yang indah serta bernilai. Kesenian seringkali dijadikan media untuk menyampaikan nilai-nilai moral. Ilustrasi tersebut menunjukkan bahwa seni memiliki fungsi sebagai ....
10. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Apabila dilihat dari gambar diatas merupakan hasil dari seni arsitektur yang dipengaruhi oleh seni arsitektur/budaya barat. Maka dapat disimpulkan bahwa seni arsitektur merupakan bagian dari wujud budaya ....
11. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Manakah dari gambar diatas yang termasuk peralatan tradisional dari daerah Aceh, Makasar dan Dayak Kalimantan adalah ....
12. Sarana pewarisan budaya yang mempengaruhi kepribadian individu adalah …
13. Totemisme merupakan kepercayaan dari kelompok manusia yang mempunyai hubungan mistik dengan gejala-gejala alam yang ada. Berikut ini yang merupakan contoh praktik kepercayaan tersebut adalah ....
14. Seorang ibu mendidik anaknya supaya jadi anak yang mengerti dan menghayati adat istiadat seperti dirinya, kasus ini merupakan contoh dari …
15. Sarana pewarisan budaya yang paling efektif dalam kehidupan masyarakat Modern adalah …
16. Seorang ibu mengajarkan anaknya untuk memberi dan menerima sesuatu harus menggunakan tangan kanan. Contoh ini menunjukkan proses pewarisan budaya dalam penanaman nilai dan norma pendidikan pada seorang individu, melalui ....
17. Upacara tradisional pada masyarakat Jawa Tengah seperti digerakkan kekuatan spiritual mereka saling bahu membahu membuat sejumlah ritual dan tradisi yang hakekatnya memohon keselamatan pada Tuhan Yang Maha Esa, seperti upacara Larung dengan menghanyutkan sesaji ke laut yang berupa hasil bumi. Dari illustrasi tersebut dapat disimpulkan bahwa tradisi larung merupakan bentuk ....
18. Adanya keberagaman agama di Indonesia menuntut masyarakat untuk dapat saling bersikap toleransi dan empati terhadap pemeluk agama lain. Sikap-sikap yang harus diwujudkan dalam menghadapi keberagaman agama adalah ....
19. Perhatikan gambar berikut ini !
Gambar diatas merupakan sebuah seni pertunjukkan dari daerah Aceh yaitu Tari Syaman. Dari pertunjukkan seni tari tersebut memiliki nilai-nilai budaya. Manakah yang bukan termasuk nilai-nilai budaya dari pertunjukkan seni tari tersebut adalah nilai-nilai budaya ....
20. Pengaruh positif budaya asing terhadap kehidupan masyarakat modern adalah …
21. Melemahnya fungsi integrasi bangsa akibat kemajemukan budaya yang berkembang menyebabkan di Indonesia memerlukan kebijakan budaya yang disebut …
22. Penggunaan bahasa Indonesia dalam pidato presiden di setiap upacara kenegaraan menunjukkan fungsi bahasa sebagai ....
23. Dalam suatu masyarakat selain bahasa kita juga mengenal adanya dialek. Perbedaan dialek dalam suatu masyarakat tersebut sangat dipengaruhi oleh ....
24. Dalam bahasa Indonesia terdapat dialek Melayu Manado, dialek Melayu Riau, dialek Jawa Banten, dialek Jawa Cirebon. Dialek-dialek bahasa tersebut muncul karena adanya kesamaan ....
25. Masyarakat mandar masih mempertahankan tradisi lisan, yaitu cerita tentang turunnya leluhur orang orang Mandar dari langit, fungsi yang luas terhadap cerita ini terutama sebagai media informasi dan komunikasi antara pemimpin dan masyarakat, sebagai pelestarian adat, sejarah, serta budaya. Tradisi lisan yang dimaksud adalah ….
26. Dialek merupakan keragaman cara pengucapan atau gaya penggunaaan bahasa. Oleh karena itu anatar dialek yang satu dengan dialek yang lain berbeda. Perbedaaan utama antara dialek melayu Palembang dengan dialek melayu lainnya terletak pada ....
27. Beberapa cara penyampaian pesan :
1) Surat
2) Ucapan
3) Nyanyian
4) Kesepakatan
5) Petuah
Yang termasuk ciri cara penyampaian tradisi lisan adalah ....
28. Rumpun bahasa Austronesia merupakan rumpun bahasa yang sangat luas penyebarannya di dunia. Asal usul para penutur bahasa Austronesia proto atau purba adalah ....
29. Tradisi lisan sulit ditemukan dalam masyarakat sekarang ini. Keadaan ini jika tidak segera diatasi mengakibatkan tradisi lisan lambat laun akan punah seiring perkembangan zaman. Salah satu upaya pemerintah untuk mempertahankan tradisi lisan adalah melalui dunia pendidikan, yaitu dengan cara ....
30. Agar bahasa-bahasa daerah tidak punah dan dimengerti generasi penerusnya maka perlu dilestarikan.Salah satu contoh upaya pelestarian bahasa daerah di sekolah adalah ....
31. Dinamika budaya atau perubahan budaya pasti terjadi di masyarakat. Perubahan ini dapat diketahui dengan cara membandingkan situasi budaya pada suatu waktu dengan waktu yang lain. Berikut ini yang merupakan faktor pendorong perubahan budaya adalah ....
32. Mamfaat IPTEK bagi kehidupan manusia yaitu mempermudah kehidupan, berbagai macam benda-benda teknologi diciptakan dan dibuat untuk mempermudah manusia. Salah satu contoh pengaruh positif perkembangan IPTEK dlam kehidupan masyarakat adalah ....
33. Salah satu contoh tindakan yang baik dari perkembangan IPTEK terhadap pembangunan nasional adalah ....
34. Lubang lapisan Ozon semakin menipis, bahkan dibeberapa tempat telah menjadi rusak [berlubang] di tenggarai akibat penerapan Iptek yang kurang bijaksana yang telah menimbulkan kemerosotan kualitas lingkungan hidup, fungsi lapisan Ozon adalah ….
35. Pemberontakan atau revolusi merupakan salah satu faktor pendorong perubahan budaya. Hal tersebut melanda Uni soviet dibidang politik sehingga terbentuk Negara yang kita kenal dengan nama Rusia. Faktor pendorong globalisasi Uni soviet pada tahun 1991 tersebut, adalah ….
36. Orang Batak menghitung hubungan keturunan berdasarkan prinsip keturunan patrilineal, yaitu suatu kelompok kekerabatan berdasarkan satu ayah, satu kakek, dan satu nenek moyang. Yang mengikat orang batak disetiap sistem kekerabatannya, termasuk jodoh ideal. Konsep masyarakat batak yang sangat menjaga jodoh ideal bagi individu yang hendak menikah disebut ….
37. Pada acara MTQ ke XXVI di Maluku tahun 2015 menuai sukses. Masyarakat Maluku yang mayoritas beragama non muslim ikut berpartisipasi dalam acara tersebut demi suksesnya penyelenggaraan di daerah mereka. Dampak positif dari perilaku tersebut ….
38. Ulos dan Batik merupakan bagian dari keragaman budaya. Untuk membuat selembar Ulos dari batak dan selembar batik tulis dari solo memerlukan waktu lama dan memerlukan ketekunan dan kesabaran. Sikap yang harus dilakukan untuk menghadapi keragaman tersebut adalah ….
39. Maraknya pertumbuhan rumah makan siap saji maka berubahlah gaya hidup sebagian masyarakat terutama didaerah perkotaan karena dianggap penyajiannya lebih cepat dan makananpun lebih bervariasi, karena banyak makanan barat dari Negara lain. Hal ini menunjukkan adanya hubungan antara budaya asing dengan budaya nasional maupun budaya lokal karena ….
40. Seni pertunjukan tradisional seperti wayang kulit, wayang wong, dan ketoprak menceritakan pertentangan yang baik dan yang buruk. Dalam hal ini seni memiliki fungsi untuk ….
B. URAIAN
1. Siapakah tokoh yang mengemukakan bahwa kebudayaan sebagai keseluruhan sistem gagasan, tindakan dan hasil karya manusia dalam rangka bermasyarakat yang dijadikan milik diri manusia dengan belajar adalah salah satu pengertian kebudayan ?
2. Di dalam tujuh unsur kebudayaan universal terdapat unsur sistem religi dan kesenian, jelaskan kedua unsure tersebut !
3. Indonesia memiliki beragam bahasa daerah yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Ada daerah yang memiliki bahasa daerah yang sama dengan daerah lain tetapi terdapat daerah yang memiliki bahasa daerah yang berbeda dengan lain. Salah satu faktor penyebab terjadinya persamaan dan perbedaan bahasa di suatu daerah adalah faktor demografi. Berikan alasannya!
4. Perkembangan IPTEK yang begitu pesat dapat memberikan pengaruh pada masyarakat local, terutama pada pengetahuan local yang mereka miliki sejak dahulu. Jelaskan pengaruh IPTEK terhadap pengetahuan masyarakat tentang kesehatan !
5. Teknik pengumpulan data yang utama dalam metode penelitian etnografi adalah observasi partisipasi dan wawancara terbuka dan mendalam yang dilakukan dalam jangka waktu yang relative lama. Jelaskan yang dimaksud dengan observasi partisipatif dalam penelitian etnografi tersebut !
[ads id='ads1']
Soal USBN 2020 : Antropologi Silahkan klik Download
Berikut ini Kumpulan Link Download Latihan Soal USBN SMA Tahun 2018.
Download Soal USBN SMA Mapel Sosiologi Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Antropologi Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel PPKn Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel PAI Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Kimia Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Fisika Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Biologi Tahun 2018 ==> Disini
Demikianlah artikel tentang, Latihan Soal US (USBN) SMA Mapel Antropologi Tahun 2019/2020. Selamat Belajar, Salam Sukses...!!!
Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) sama saja dengan Ujian Sekolah, yang membedakannya Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) berstandar nasional sedangkan Ujian Sekolah berstandar satuan pendidikan (sekolah).
Contoh Soal US (USBN) Antropologi SMA Program Bahasa Tahun 2020 (Tahun Pelajaran 2019/2020)
Kegiatan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) sudah dilaksanakan sejak tahun lalu tetapi hanya 3 (tiga) mata pelajaran yaitu Pendidikan Agama dan Budi Pekerti, Pendidikan Kewarganegaraan dan KKPI (untuk jenjang SMK) sedangkan mata pelajaran lain masuk Ujian Sekolah. Tahun ini semua mata pelajaran masuk Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN).Apa bedanya UN dan USBN. Soal UN dibuat oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) berdasarkan kisi-kisi yang dikeluarkan oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Sedangkan Saoal USBN dibuat oleh guru-guru sekolah. Para guru tersebut tergabung dalam Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) dan juga Kelompok Kerja Guru (KKG). Guru dari sekolah masing-masing tersebut membuat soal dari standar kisi-kisi yang sudah disusun oleh BSNP dan juga Kemendikbud.
Pada artikel kali ini kami bertujuan untuk menjadi sarana belajar bagi para siswa yang duduk di bangku Sekolah Menengah Atas (SMA) yang sebentar lagi akan menghadapi Ujian Sekolah (UAS/USBN).
Latihan Online Soal US (USBN) SMA/MA/SMK Mapel Antropologi Kurikulum 2013
1. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :PERBEDAAN RAS DI DUNIA.
Setelah kita mempelajari antropologi fisik,maka sebagai bagian dari pengkajiannya adalah somatologi yaitu ilmu yang mempelajari RAS yaitu suatu sistem klasifikasi yang di gunakan untuk mengkategorikan manusia dalam populasi atau kelompok besar dan berbeda melalui ciri-ciri fenotipe, asal-usul geografis, fisik dan kesukuan yang terwarisi. Maka dengan demikian dapat di simpulkan manfaat mempelajari antropologi fisik adalah ...
A. Mengetahui tentang perbedaan manusia dimuka bumi secara fisik
B. Untuk saling mengenal antar ras manusia
C. Dapat hidup berdampingan antar ras di dunia
D. Mempelajari tentang perbedaan budaya
E. Untuk memudahkan komunikasi antar ras di dunia
2. Berkaitan dengan terungkapnya penemuan fosil dan artefak manusia purba, maka antropologi adalah kajian tentang manusia dan cara-cara hidup mereka, serta kebudayaan secara menyeluruh. Secara makro antropologi terbagi menjadi dua bagian yakni antropologi fisik dan budaya. Dengan demikian, spesialisasi studi antropologi menjadi banyak, sesuai dengan perkembangan, ahli-ahli antropologi dalam mengarahkan studinya untuk lebih memahami sifat-sifat dan hajat hidup manusia. Setelah mengkaji bacaan diatas, maka dapat disimpulkan bahwa antropologi sebagai suatu ilmu terbagi dalam sub-sub ilmu yang mempelajari tentang ....
A. Fosil-fosil manusia yang tersebar di muka bumi serta hasil kebudayaannya
B. Pengkajian perkembangan atau evolusi manusia dengan mempelajari manusia sebagai organisme biologis
C. Masalah asal dan evolusinya manusia secara biologis dan perkembangan persebaran aneka kebudayaan manusia
D. Azas-azas evolusi manusia serta kebudayaannya
E. Manusia dan cara-cara kehidupannya dalam masyarakat
3. Tradisi Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Gambar tersebut diatas merupakan salah satu budaya toraja yang unik, di kenal dengan upacara pemakaman yang disebut Rambu Solo yaitu suatu prosesi pemakaman masyarakat Tanah Toraja yang tidak seperti pemakaman pada umumnya. Dari gambar dan pernyataan tersebut diatas dapat dihubungkan dengan peran antropologi dalam kajian pada kehidupan sosial yang berhubungan dengan....
A. Adat kebiasaan pada suatu masyarakat
B. Aktivitas sosial dan nilai-nilai budaya masyarakat
C. Sistem religi dan aktivitas sosial
D. Internalisasi budaya masyarakat leluhur
E. Pelestarian
4. Proses sosialisasi yang paling awal diterima anggota masyarakat dilakukan di lingkungan ...
A. Lembaga keluarga
B. Lembaga pendidikan
C. Lembaga agama
D. Lembaga politik
E. Lembaga pemerintah
5. Yuda suku jawa, suatu hari di undang oleh temannya Petrus menghadiri acara barongsay dalam rangka tahun baru Cina, deskripsi di atas menunjukkan peran antropologi dalam hal …
A. Menunjukkan solidaritas
B. Memahami keberagaman
C. mencegah konflik horizontal
D. Keragaman budaya
E. Peran individu dalam masyarakat
6. Umat Islam marah ketika Nabi Muhammad di buat karikatur beberapa tahun silam, Umat Kristiani protes ketika film The Last Temptation diputar, orang Hindu di India akan marah bila orang memperlakukan buruk terhadap Sapi, tindakan yang tidak menyenangkan diatas dapat terjadi pada salah satu unsur keagamaaan, unsur yang dimaksud adalah …
A. Sistem kepercayaan
B. Emosi keagamaan
C. Sistem upacara keagamaan
D. Kelompok keagamaan
E. Antropologi religi
7. Orang Nasrani meyakini kebangkitan Yesus Kristus tiga hari setelah mati tergantung di kayu salib dan di makamkan, begitu pula orang Islam meyakini perjalanan nabi Muhammad dengan Buraq dari masjid haram ke masjid Aqsa dan dilanjutkan ke surga, orang Hindu dengan perang Bharathayuda selama 18 hari, begitu pula dengan agama Budha dengan kisah Reinkarnasi sang Budha, deskripsi di atas menunjukkan salah satu unsur dalam sistem keagamaan, unsur yang di maksud adalah …
A. sistem kepercayaan
B. emosi keagamaan
C. sistem upacara keagamaan
D. kelompok keagamaan
E. antropologi religi
8. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Setelah memperhatikan gambar tersebut, maka dapat disimpulkan merupakan hasil budaya derah Sumatera Barat yaitu seni tari yang disebut tari Piring. Dari gambar dan ilustrasi tersebut dinyatakan seni tari tersebut merupakan wujud budaya..
A. Idea
B. Artefak
C. Lokal
D. Sosial sistem
E. Konkrit
9. Seni merupakan keahlian dan ketrampilan manusia untuk mengekspresikan dan menciptakan hal-hal yang indah serta bernilai. Kesenian seringkali dijadikan media untuk menyampaikan nilai-nilai moral. Ilustrasi tersebut menunjukkan bahwa seni memiliki fungsi sebagai ....
A. Penerangan
B. Hiburan
C. Pendidikan
D. Kritik sosial
E. Ritual
10. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Apabila dilihat dari gambar diatas merupakan hasil dari seni arsitektur yang dipengaruhi oleh seni arsitektur/budaya barat. Maka dapat disimpulkan bahwa seni arsitektur merupakan bagian dari wujud budaya ....
A. Lokal
B. Konkrit
C. Artefak
D. Sosial sistem
E. Idea
11. Perhatikan gambar dan pernyataan berikut :
Manakah dari gambar diatas yang termasuk peralatan tradisional dari daerah Aceh, Makasar dan Dayak Kalimantan adalah ....
A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4)
C. (1), (3) dan (5)
D. (2),(3) dan (4)
E. (3),(4) dan (5)
12. Sarana pewarisan budaya yang mempengaruhi kepribadian individu adalah …
A. Keluarga
B. Organisasi social
C. Masyarakat
D. Suku bangsa
E. Media Massa
13. Totemisme merupakan kepercayaan dari kelompok manusia yang mempunyai hubungan mistik dengan gejala-gejala alam yang ada. Berikut ini yang merupakan contoh praktik kepercayaan tersebut adalah ....
A. Mempercayai adanya kekuatan gaib pada semua benda
B. Konsep yang mempercayai bahwa Tuhan itu Esa
C. Segala sesuatu merupakan perwujudan Tuhan
D. Pengguna patung Mbis sebagai simbol arwah nenek moyang
E. Konsep yang percaya pada kekuatan roh halus
14. Seorang ibu mendidik anaknya supaya jadi anak yang mengerti dan menghayati adat istiadat seperti dirinya, kasus ini merupakan contoh dari …
A. Difusi budaya
B. Pewarisan budaya
C. Dinamika budaya
D. Integrasi budaya
E. Pemaksaan budaya
15. Sarana pewarisan budaya yang paling efektif dalam kehidupan masyarakat Modern adalah …
A. Radio
B. Televisi
C. Majalah
D. Surat kabar
E. Lembaga social
16. Seorang ibu mengajarkan anaknya untuk memberi dan menerima sesuatu harus menggunakan tangan kanan. Contoh ini menunjukkan proses pewarisan budaya dalam penanaman nilai dan norma pendidikan pada seorang individu, melalui ....
A. Komunikasi
B. Masyarakat
C. Pendidikan
D. Media massa
E. Keluarga
17. Upacara tradisional pada masyarakat Jawa Tengah seperti digerakkan kekuatan spiritual mereka saling bahu membahu membuat sejumlah ritual dan tradisi yang hakekatnya memohon keselamatan pada Tuhan Yang Maha Esa, seperti upacara Larung dengan menghanyutkan sesaji ke laut yang berupa hasil bumi. Dari illustrasi tersebut dapat disimpulkan bahwa tradisi larung merupakan bentuk ....
A. Pujia-pujian yang dipersembahkan untuk roh leluhur
B. Tradisi penghormatan pada pengauasa pantai
C. Rasa syukur masyarakat akan hasil bumi yang mereka hasilkan
D. Keyakinan yang terdapat pada masyarakat
E. Kepercayaan tradisional masyarakat setempat
18. Adanya keberagaman agama di Indonesia menuntut masyarakat untuk dapat saling bersikap toleransi dan empati terhadap pemeluk agama lain. Sikap-sikap yang harus diwujudkan dalam menghadapi keberagaman agama adalah ....
A. Bersikap anti terhadap ajaran agama lain
B. Menghormati sesama pemeluk agama lain
C. Acuh tak acuh terhadap pemeluk agama lian
D. Menolak masuknya budaya lain terutama agama lain
E. Mendahulukan kepentingan pribadi
19. Perhatikan gambar berikut ini !
Gambar diatas merupakan sebuah seni pertunjukkan dari daerah Aceh yaitu Tari Syaman. Dari pertunjukkan seni tari tersebut memiliki nilai-nilai budaya. Manakah yang bukan termasuk nilai-nilai budaya dari pertunjukkan seni tari tersebut adalah nilai-nilai budaya ....
A. Religius
B. Kekompakan
C. Ketrampilan
D. Disiplin
E. Penyambutan
20. Pengaruh positif budaya asing terhadap kehidupan masyarakat modern adalah …
A. Taat kepada aturan agama
B. Berfikir ke masa lalu
C. Berorientasi ke masa depan
D. Pasrah pada nasib
E. Mementingkan diri sendiri
21. Melemahnya fungsi integrasi bangsa akibat kemajemukan budaya yang berkembang menyebabkan di Indonesia memerlukan kebijakan budaya yang disebut …
A. Etnosentrisme
B. Xenosentrisme
C. relativisme budaya
D. primordialisme
E. pluralisme budaya
22. Penggunaan bahasa Indonesia dalam pidato presiden di setiap upacara kenegaraan menunjukkan fungsi bahasa sebagai ....
A. Bahasa resmi kenegaraan
B. Simbol negara Indonesia
C. Lambang kebangsaaan negara
D. Identitas bangsa Indonesia
E. Bahasa persatuan Negara
23. Dalam suatu masyarakat selain bahasa kita juga mengenal adanya dialek. Perbedaan dialek dalam suatu masyarakat tersebut sangat dipengaruhi oleh ....
A. Jumlah penuturnya
B. Jumlah kosa kata
C. Ststus sosial
D. Norma agama
E. Lingkungan keluarga
24. Dalam bahasa Indonesia terdapat dialek Melayu Manado, dialek Melayu Riau, dialek Jawa Banten, dialek Jawa Cirebon. Dialek-dialek bahasa tersebut muncul karena adanya kesamaan ....
A. Tempat tinggal
B. Waktu pemakaian
C. Adat istiadat
D. Jenis kelamin
E. Tingkat pendidikan
25. Masyarakat mandar masih mempertahankan tradisi lisan, yaitu cerita tentang turunnya leluhur orang orang Mandar dari langit, fungsi yang luas terhadap cerita ini terutama sebagai media informasi dan komunikasi antara pemimpin dan masyarakat, sebagai pelestarian adat, sejarah, serta budaya. Tradisi lisan yang dimaksud adalah ….
A. Wor
B. Tanggamo
C. Makyong
D. Didong
E. To Manurung
26. Dialek merupakan keragaman cara pengucapan atau gaya penggunaaan bahasa. Oleh karena itu anatar dialek yang satu dengan dialek yang lain berbeda. Perbedaaan utama antara dialek melayu Palembang dengan dialek melayu lainnya terletak pada ....
A. Susunan kalimatnya terkesan kaku
B. Penggalan kalimat lebih banyak
C. Pengucapan konsonan kurang jelas
D. Pengucapan akhiran (a) menjadi (o)
E. Menggunakan akronim yang sulit
27. Beberapa cara penyampaian pesan :
1) Surat
2) Ucapan
3) Nyanyian
4) Kesepakatan
5) Petuah
Yang termasuk ciri cara penyampaian tradisi lisan adalah ....
A. (1),(2) dan (3)
B. (1),(3) dan (4)
C. (2),(3) dan (5)
D. (2),(4) dan (5)
E. (3),(4) dan (5)
28. Rumpun bahasa Austronesia merupakan rumpun bahasa yang sangat luas penyebarannya di dunia. Asal usul para penutur bahasa Austronesia proto atau purba adalah ....
A. Berasal dari sekitar pulau Jawa
B. Sekitar semenanjung Malaysia
C. Sekitar daratan Tiongkok Selatan
D. Sekitar kepulauan Pasifik
E. Sekitar New Zealand
29. Tradisi lisan sulit ditemukan dalam masyarakat sekarang ini. Keadaan ini jika tidak segera diatasi mengakibatkan tradisi lisan lambat laun akan punah seiring perkembangan zaman. Salah satu upaya pemerintah untuk mempertahankan tradisi lisan adalah melalui dunia pendidikan, yaitu dengan cara ....
A. Menugaskan siswa membuat buku legenda setempat
B. Mempertahankan tradisi lisan dalam bentuk film
C. Memasukkan materi tradisi lisan ke dalam mulok
D. Mengajak siswa ke kampung yang memiliki tradisi lisan
E. Menugaskan siswa untuk menciptakan tradisi lisan
30. Agar bahasa-bahasa daerah tidak punah dan dimengerti generasi penerusnya maka perlu dilestarikan.Salah satu contoh upaya pelestarian bahasa daerah di sekolah adalah ....
A. Bahasa daerah dimasukkan dalam pelajaran muatan lokal
B. Mewajibkan siswa memakai baju batik ke sekolah
C. Bahasa daerah menjadi bahasa pengantar dalam pendidikan
D. Melarang siswa menggunakan bahasa asing dalam percakapan
E. Mengadakan upacara bendera menggunakan bahasa daerah
31. Dinamika budaya atau perubahan budaya pasti terjadi di masyarakat. Perubahan ini dapat diketahui dengan cara membandingkan situasi budaya pada suatu waktu dengan waktu yang lain. Berikut ini yang merupakan faktor pendorong perubahan budaya adalah ....
A. Sikap apatis masyarakat dalam berinovasi
B. Adanya rasa tidak puas terhadap nilai-nilai yang berlaku
C. Perkembangan ilmu pengetahuan yang terlambat
D. Mempertahankan kepentingan yang sudah tertanam
E. IPTEK yang didukung pertumbuhan penduduk
32. Mamfaat IPTEK bagi kehidupan manusia yaitu mempermudah kehidupan, berbagai macam benda-benda teknologi diciptakan dan dibuat untuk mempermudah manusia. Salah satu contoh pengaruh positif perkembangan IPTEK dlam kehidupan masyarakat adalah ....
A. Memudarnya nilai-nilai tradisional
B. Kesejahteraan masyarakat meningkat
C. Ketergantungan terhadap IPTEK
D. Etos kerja semakin meningkat
E. Timbulnya paham westernisasi
33. Salah satu contoh tindakan yang baik dari perkembangan IPTEK terhadap pembangunan nasional adalah ....
A. Penilaian yang rendah terhadap hal-hal yang membawa kebaikan
B. Ingin menguasai alam dengan kaidah-kaidah yang berlaku
C. Memiliki perencanaan dan pengorganisasian dalam hidupnya
D. Nilai budaya yang lebih berorientasi pada masa lampau
E. Kecurigaan pada hal-hal yang dianggap masih baru
34. Lubang lapisan Ozon semakin menipis, bahkan dibeberapa tempat telah menjadi rusak [berlubang] di tenggarai akibat penerapan Iptek yang kurang bijaksana yang telah menimbulkan kemerosotan kualitas lingkungan hidup, fungsi lapisan Ozon adalah ….
A. Mencegah timbulnya kanker kulit
B. Sebagai bahan pembuat minyak wangi
C. Menahan sinar ultra violet
D. Menahan efek rumah kaca
E. Menahan kerusakan mata
35. Pemberontakan atau revolusi merupakan salah satu faktor pendorong perubahan budaya. Hal tersebut melanda Uni soviet dibidang politik sehingga terbentuk Negara yang kita kenal dengan nama Rusia. Faktor pendorong globalisasi Uni soviet pada tahun 1991 tersebut, adalah ….
A. Pengaruh komunisme
B. Politik glasnost dan perestroika
C. Proses demokrasi di Negara Negara barat
D. Sikap otoriter Michael gorbacev
E. Campur tangan PBB
36. Orang Batak menghitung hubungan keturunan berdasarkan prinsip keturunan patrilineal, yaitu suatu kelompok kekerabatan berdasarkan satu ayah, satu kakek, dan satu nenek moyang. Yang mengikat orang batak disetiap sistem kekerabatannya, termasuk jodoh ideal. Konsep masyarakat batak yang sangat menjaga jodoh ideal bagi individu yang hendak menikah disebut ….
A. Monogamy
B. Eksogami
C. Indogami
D. poligami
E. Dalihan na tolu
37. Pada acara MTQ ke XXVI di Maluku tahun 2015 menuai sukses. Masyarakat Maluku yang mayoritas beragama non muslim ikut berpartisipasi dalam acara tersebut demi suksesnya penyelenggaraan di daerah mereka. Dampak positif dari perilaku tersebut ….
A. Menimbulkan sikap primordialisme di masyarakat
B. Mempererat hubungan antar umat beragama
C. Meningkatkan keimanan umat beragama
D. Menumbuhkan rasa percaya terhadap agama lain
E. Menciptakan kerjasama baru antarumat beragama
38. Ulos dan Batik merupakan bagian dari keragaman budaya. Untuk membuat selembar Ulos dari batak dan selembar batik tulis dari solo memerlukan waktu lama dan memerlukan ketekunan dan kesabaran. Sikap yang harus dilakukan untuk menghadapi keragaman tersebut adalah ….
A. Menyimpan karya tersebut di museum untuk koleksi
B. Menjadikannya sebagai suatu barang yang istimewa
C. Mengusulkan untuk menjadikannya sebagai pakaiyan resmi
D. Menggunakan dan merawat kain tersebut sebagaimana mestinya
E. Melestarikan dan melindungi karya budaya agar tidak punah
39. Maraknya pertumbuhan rumah makan siap saji maka berubahlah gaya hidup sebagian masyarakat terutama didaerah perkotaan karena dianggap penyajiannya lebih cepat dan makananpun lebih bervariasi, karena banyak makanan barat dari Negara lain. Hal ini menunjukkan adanya hubungan antara budaya asing dengan budaya nasional maupun budaya lokal karena ….
A. Secara perlahan-lahan masyarakat menerima unsur budaya asing
B. Masyarakat tidak lagi menyeleksi budaya asing yang masuk
C. Makanan siap saji dapat memberikan variasi budaya lokal
D. Budaya lokal yang berupa makanan tradisional mudah ditemukan
E. Makanan tradisional dan makanan siap saji saling melengkapi
40. Seni pertunjukan tradisional seperti wayang kulit, wayang wong, dan ketoprak menceritakan pertentangan yang baik dan yang buruk. Dalam hal ini seni memiliki fungsi untuk ….
A. Mendukung kegiatan keagamaan
B. Menyampaikan nilai-nilai moral
C. Mengungkapkan kritik sosial
D. Menghibur para pemirsanya
E. Menggugah perasaaan manusia
B. URAIAN
1. Siapakah tokoh yang mengemukakan bahwa kebudayaan sebagai keseluruhan sistem gagasan, tindakan dan hasil karya manusia dalam rangka bermasyarakat yang dijadikan milik diri manusia dengan belajar adalah salah satu pengertian kebudayan ?
2. Di dalam tujuh unsur kebudayaan universal terdapat unsur sistem religi dan kesenian, jelaskan kedua unsure tersebut !
3. Indonesia memiliki beragam bahasa daerah yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Ada daerah yang memiliki bahasa daerah yang sama dengan daerah lain tetapi terdapat daerah yang memiliki bahasa daerah yang berbeda dengan lain. Salah satu faktor penyebab terjadinya persamaan dan perbedaan bahasa di suatu daerah adalah faktor demografi. Berikan alasannya!
4. Perkembangan IPTEK yang begitu pesat dapat memberikan pengaruh pada masyarakat local, terutama pada pengetahuan local yang mereka miliki sejak dahulu. Jelaskan pengaruh IPTEK terhadap pengetahuan masyarakat tentang kesehatan !
5. Teknik pengumpulan data yang utama dalam metode penelitian etnografi adalah observasi partisipasi dan wawancara terbuka dan mendalam yang dilakukan dalam jangka waktu yang relative lama. Jelaskan yang dimaksud dengan observasi partisipatif dalam penelitian etnografi tersebut !
Download Soal US (USBN) Antropologi SMA Program Bahasa Kurikulum 2013
Untuk Contoh Latihan Soal US (USBN) SMA Mapel Antropologi Tahun 2019/2020. Soal US (UAS/USBN) ini bisa anda gunaka sebagai referensi dalam belajar untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi Ujian Sekolah (UAS/USBN) Tahun Pelajaran 2019/2020. Ingat Soal ini hanya untuk latihan saja, Ada atau tidaknya dalam ujian yang sebenarnya, kami tidak bisa bertanggung jawab. Latihan Soal US (USBN) SMA Mapel Antropologi Tahun 2019/2020 yang diambil dari Naskah Soal Asli USBN SMA Mata Pelajaran Antropologi Tahun Sebelumnya. Selengkapnya silahkan unduh disini.Download Soal USBN SMA Mapel Sosiologi Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Antropologi Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel PPKn Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel PAI Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Kimia Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Fisika Tahun 2018 ==> Disini
Download Soal USBN SMA Mapel Biologi Tahun 2018 ==> Disini
Demikianlah artikel tentang, Latihan Soal US (USBN) SMA Mapel Antropologi Tahun 2019/2020. Selamat Belajar, Salam Sukses...!!!
Mau donasi lewat mana?
Kalau sudah melakukan DONASI silahkan hubungi ke no Whatshapp ini ya : WA-IG
Paypal
Bank BRI - An.Sarif Hidayatullah / Rek : 3702-0104-7715-536
DONASI ANDA PENTING UNTUK KAMI
Traktir creator minum kopi dengan cara memberi sedikit donasi "SEIKLASNYA" dengan klik tanda panah di atas. Alasannya Donasi klik DISINI
Traktir creator minum kopi dengan cara memberi sedikit donasi "SEIKLASNYA" dengan klik tanda panah di atas. Alasannya Donasi klik DISINI
Kunci jawaban mana?.. Katanya ada
ReplyDeleteperasaan sudah ada bosku, coba di download dulu ya filenya. biar nanti belajarnya lebih enak jika offline
DeletePost a Comment